Categories: Dprd Kota Banjarbaru

Memperjuangkan Perbaikan: Fadliansyah Akbar Ajak SKPD Tangani Infrastruktur di Banjarbaru

Headline9.com, BANJARBARU – Ketua DPRD Banjarbaru, Fadliansyah Akbar, mengkritik kondisi infrastruktur di Kecamatan Landasan Ulin, khususnya di Jalan Abadi 3 Kelurahan Guntung Manggis yang belum diaspal.

“Beberapa titik jalan di wilayah itu masih belum diaspal. Hal ini perlu segera ditindak lanjuti,” ujar Fadliansyah saat reses dengan warga pada Jumat (9/2/23).

Fadliansyah juga menanggapi keluhan warga tentang kurangnya penerangan jalan umum (PJU) di area tersebut.

“PJU di sini masih kurang, ini tentu menjadi perhatian kita,” katanya.

Dia mendesak SKPD terkait, termasuk Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Banjarbaru dan Dinas Perumahan dan Permukiman (Disperkim), untuk segera menangani masalah tersebut.

“Masih banyak PR yang belum terlaksana di masyarakat. Namun, saya pastikan akan memperjuangkan aspirasi masyarakat dan segera teratasi,” tutup Fadliansyah.

lintang

Recent Posts

Kepemimpinan Perempuan, UAS : Kontekstual, Bukan Larangan Mutlak

Headline9.com, BANJARBARU – Dalam acara Tablig Akbar yang digelar oleh Yayasan Abdul Azis Halaby, Ustaz… Read More

14 jam ago

Kukuhkan 845 Satlinmas, Bupati HST: Mereka Jadi Garda Terdepan Menjaga Keamanan

Headline9.com, BARABAI- Bupati Hulu Sungai Tengah (HST) H Aulia Oktafiandi mengukuhkan 845 anggota Satuan Perlindungan… Read More

22 jam ago

Nature Exhibition Banua Botanical Resmi Diluncurkan, Diharapkan Jadi Wahana Edukasi Baru

Headline9.com, BANJARBARU - Kebun Raya Banua (KRB) luncurkan Nature Exhibition Banua Botanical Garden, di kawasan… Read More

22 jam ago

Pembagian Seragam Linmas di Paramasan dan Aluhaluh Kurang dan Tak Sesuai Perencanaan

Headline9.com, MARTAPURA - Seragam yang dibagikan untuk anggota Satuan Pelindung Masyarakat (Satlinmas) di Kecamatan Paramasan… Read More

22 jam ago

Pemkab Banjar Gelar Bimtek Perencanaan Anggaran dan Keuangan Berbasis Aplikasi

Headline9.com, BANJARBARU - Pemerintah Kabupaten Banjar melalui Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Daerah (BPKAD)… Read More

2 hari ago

Dua Layar Lebar Dipasang di Tablig Akbar Ustaz Abdul Somad di Banjarbaru

Headline9.com, BANJARBARU – Persiapan Tablig Akbar bersama Ustaz Abdul Somad (UAS) di Banjarbaru semakin matang,… Read More

2 hari ago

This website uses cookies.