Categories: BanjarbaruFeatured

Sekdako Banjarbaru Tinjau Pemadaman Api di Pasar Bauntung Lama

HEADLINE9.COM, BANJARBARU – Sekretaris Daerah Kota Banjarbaru H Said Abdullah di samping Kepala Dinas Perdagangan Abdul Basid meninjau dan memantau upaya pemadaman api di lokasi pasar bauntung lama, Jum’at (28/5/2021) siang.

Kebakaran terjadi di bagian Blok A yang berjumlah 22 bangunan, ditambah dengan mushola dan kantor jadi total bangunan yang terbakar ada 24 bangunan, kebakaran terjadi pada pukul 14.10 wita.

“Lokasi kebakaran merupakan bangunan yang sudah kosong ditinggal penghuninya karena sudah dilakukan relokasi ke pasar bauntung yang baru di RO Ulin, yang terbakar gedung tanpa ada isi, berkaitan pagar-pagar pembatas yang hancur akan dikembalikan atau diperbaiki seperti semula sampai eksekusi yang keseluruhan dari lahan pasar bauntung lama,” ujar Sekdako Banjarbaru H Said Abdullah.

H Said Abdullah menambahkan kerugian yang terjadi akibat kebakaran hari ini hanya berupa gedung-gedung yang kosong meskipun akan dibongkar, kebakaran hari ini merupakan musibah dikarenakan cuaca pada hari ini sangat terik.

Lanjut, Sekretaris Daerah Kota Banjarbaru H Said Abdullah berterima kasih kepada barisan pemadam kebakaran dan para relawan yang tanggap dan cepat mengatasi api yang berkobar, sehingga kebakaran cepat diatasi dan tidak melebar kebangunan yang lain. (Ptr)

aprilia

Recent Posts

Pemkab Tanbu Peringati Hari Bela Negara Ke-76

Headline9.com, BATULICIN - Jajaran Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) melalui Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik… Read More

28 menit ago

Musyawarah Daerah Ke-II PWRI Tanbu, Begini Agendanya

Headline9.com, BATULICIN - Musyawarah Daerah (MUSDA) Ke-II Persatuan Wredatama Republik Indonesia (PWRI) Kabupaten Tanah Bumbu… Read More

30 menit ago

Modernisasi Peningkatan Kesiapsiagaan Bencana, BRIDA Kalsel Ekspos Kajian Akhir

Headline9.com, BANJARBARU - Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) Provinsi Kalsel gelar kajian akhir penelitian… Read More

3 hari ago

Meriahkan HUT HST ke-65, Samsat Barabai Buka Layanan Pembayaran Pajak Kendaraan di Barabai Expo 2024

Headline9.com, BARABAI - Unit Pelayanan Pendapatan Daerah (UPPD) Samsat Barabai ikut serta memeriahkan Barabai Expo… Read More

3 hari ago

Bapenda Tanbu Umumkan Pemenang Undian Pajak Secara Online

Headline9.com,  BATULICIN - Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), melakukan pengundian secara online… Read More

3 hari ago

Kadis Kominfo SP Harapkan Perbaikan Data SKPD Menuju Kebutuhan Data Pembangunan Nasional

Headline9.com,  BATULICIN - Kepala Dinas (Kadis) Komunikasi Informasi Statistik dan Persandian (Diskominfosp) Kabupaten Tanah Bumbu… Read More

3 hari ago

This website uses cookies.