Guna Berikan Pelayanan Maksimal Dinkes Tanbu Akan Tempatkan Petugas Kesehatan Diwilayah Desa Terpencil

BATULICIN, headline9.com – Dalam rangka menunjang program Visi Misi Bupati dibidang pelayanan publik khususnya pelayanan kesehatan Dinas Kesehatan Tanah Bumbu akan menambah petugas kesehatan di 5 desa yang berada perbatasan Kabupaten Banjar Dan Tanah Bumbu.

Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Tanah Bumbu Setia Budi,S.Km saat ditemui diruang kerjanya, Kamis 10/06/21.

Adapun kelima desa terpencil tersebut yakni, desa Dadap Kusan Raya, Tamunih, Batu Bulan, Hati,if yang berada di wilayah Kecamatan Teluk Kepayang dan desa serta desa Emil Baru yang berada diwilayah Kecamatan Mentewe.

Setia Budi menyampaikan, saat ini kami sudah menugaskan tenaga kontrak provinsi sebanyak 4 orang dua orang bidan dan dua orang tenaga Bidan untuk di tugaskan di wilayah desa Tamunih Dadap, dan Batubulan secara mobile setiap hari.

Selanjutnya untuk penambahan kami akan merekrut petugas kesehatan perawat 5 orang dan bidan 5 orang untuk melayani 5 desa terpencil tersebut.

” Saat ini kami masih melakukan prekrutan petugas perawat dan bidan sambil menunggu anggaran perubahan,” Kata Setia Budi.

Sebab petugas kesehatan yang akan di tugaskan di wilayah desa terpencil tersebut akan kita berikan gajih serta insentif bulanan kepada mereka, dikarenakan operasional menuju wilayah desa terpencil juga lumayan besar dikarenakan jarak tempuh yang begitu jauh.

Selain itu kami dari dinas kesehatan juga akan membangun Puskesdes untuk pelayanan kesehatan di tiga desa terpencil yakni desa Batu Bulan, desa Dadap Kusan Raya dan desa Tamunih.

“Saat Bupati beserta seluruh jajaran SKPD silaturahmi kedesa terpencil minggu lalu dinas kesehatan Tanah Bumbu juga melaksanakan kegiatan Vaksinasi Covid-19 kepada warga desa Tamunih dan Dadap Kusan Raya,” Pungkasnya.

Headline

Recent Posts

Bapenda Tanbu Umumkan Pemenang Undian Pajak Secara Online

Headline9.com,  BATULICIN - Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), melakukan pengundian secara online… Read More

8 jam ago

Kadis Kominfo SP Harapkan Perbaikan Data SKPD Menuju Kebutuhan Data Pembangunan Nasional

Headline9.com,  BATULICIN - Kepala Dinas (Kadis) Komunikasi Informasi Statistik dan Persandian (Diskominfosp) Kabupaten Tanah Bumbu… Read More

8 jam ago

Ketidaktahuan UU? Perbup Akan Dikaji, Utang Pajak Perumda Pasar Bauntung Batuah Rp1,2 M

Headline9.com, MARTAPURA - Tunggakan utang pajak Rp1,2 miliar ke Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu)… Read More

11 jam ago

Polda Kalsel Gelar Syukuran dan Doa Bersama Pasca Pilkada 2024 Berjalan Aman dan Lancar

Headline9.com, BANJARBARU – Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan (Polda Kalsel) menggelar acara Syukuran dan Doa Bersama… Read More

12 jam ago

Kapolda Kalsel Resmikan Water Fountain untuk Cegah Dehidrasi di SPN Polda Kalsel

Banjarbaru, 18 Desember 2024 – Kapolda Kalimantan Selatan (Kalsel) Irjen Pol Rosyanto Yudha Hermawan meresmikan… Read More

1 hari ago

Kapolda Kalsel Pimpin Pelantikan 897 Tamtama Polri Tahun Anggaran 2024

Headline9.com, BANJARBARU – Sebanyak 897 siswa Pendidikan Pembentukan (Diktuk) Tamtama Polri dilantik pada Rabu (18/12),… Read More

1 hari ago

This website uses cookies.