Usai Lantik 18 Anggota BPD Zairullah Azhar Minta Kepercayaan dan Amanah.

BATULICIN,headline9.com – Bupati Tanah Bumbu dr HM Zairullah Azhar meminta anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) untuk belajar dan melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.

Permintaan tersebut disampaikan orang nomor satu di Kabupaten Tanah Bumbu ini ketika memberikan sambutan pada acara pelantikan 18 orang anggota BPD di tiga kecamatan.

Adapun Dari total 18 anggota BPD yang dilantik, 11 di antaranya merupakan anggota BPD di Kecamatan Kusan Hulu dan 6 anggota BPD dari Kecamatan Teluk Kepayang serta 1 anggota BPD di Kecamatan Angsana.

Pelantikan 18 anggota BPD ini dilakukan langsung oleh Zairullah Azhar di Kantor Bupati, Selasa (07/12/2021).

Bupati H.M Zairullah Azhar dalam sambutanya, meminta kepada anggota BPD yang dilantik untuk dapat menjaga kepercayaan yang telah diberikan oleh masyarakat.

“Saya harap bukan hanya Kepala Desa saja yang menempuh pendidikan sarjana tetapi Anggota BPD juga,” Katanya,

Melalui kesempatan yang baik ini maka jangan disia-siakan,sebab BPD memiliki posisi yang tinggi dan mulia di desa karena berhadapan langsung dengan masyarakat.

“Jaga kepercayaan dan amanah ini,” Kata Bupati.

Pada kesempatan tersebut, Bupati juga meminta untuk dicarikan anak yatim bersedia sekolah dan tinggal di istana anak yatim hingga sarjana.

Turut berhadir pada acara pelantikan anggota BPD, Sekda H Ambo Sakka, Kepala Dinas PMD Samsir, Camat Kusan Hulu, Camat Teluk Kepayang, Camat Angsana, dan TP2D.

Headline

Recent Posts

Musnahkan 301,26 Gram Narkotika Senilai Ratusan Juta, 6 Tersangka Diringkus Polres Banjar

Headline9.com, MARTAPURA - Satuan Reserse Narkoba (Sat Res Narkoba) Polres Banjar menyita barang bukti (barbuk)… Read More

7 jam ago

Kasus Judi Online Terbongkar, Polres Banjar Sebut Kali Pertamanya

Headline9.com, MARTAPURA - Polres Banjar melalui Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) membongkar kasus perjudian online… Read More

13 jam ago

Belanja Daerah Defisit Rp260 M, Perjadin DPRD Banjar Dipangkas Jadi 2 Kali Sebulan

Headline9.com, MARTAPURA - APBD Kabupaten Banjar defisit sebesar Rp260 miliar. Perjalanan dinas (perjadin) 45 legislatif… Read More

23 jam ago

Tak Ingin Dijuluki ‘Serambi Pohon’, Komisi III DPRD Kawal Usulan Skylift Truck Dari DPRKPLH Kabupaten Banjar Senilai Rp4 M

Headline9.com, MARTAPURA - Tak ingin dijuluki kota 'Serambi Pohon'. Komisi III DPRD Kabupaten Banjar siap… Read More

1 hari ago

Perdana, KPU Kabupaten Banjar Distribusikan Logistik Pilkada di Empat Kecamatan

Headline9.com, MARTAPURA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Banjar distribusikan logistik Pilkada 2024, Rabu (20/11/2024).… Read More

2 hari ago

Polda Kalsel Kembali Bongkar Jaringan Fredy, Barbuk Narkotika Senilai Rp133 M Dimusnahkan

Headline9.com, BANJARBARU - Direktorat Reserse Narkoba (Ditres Narkoba) Kepolisan Daerah Kalimantan Selatan kembali menggagalkan perederan… Read More

2 hari ago

This website uses cookies.