Kamis, April 17, 2025
BerandaBanjarbaruOptimis, 3 Raperda Inisiatif Selesai Akhir Tahun

Optimis, 3 Raperda Inisiatif Selesai Akhir Tahun

Headline9.com, BANJARBARU – Berproses, 3 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) inisiatif dewan sudah masuki tahapan finalisasi, Selasa (13/12/22) siang.

Raperda inisiatif tersebut adalah Raperda Ekonomi Kreatif, Kampung Wisata dan Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B).

BACA JUGA :  Nurkhalis dan Tim Medsos Bantu Korban Banjir

Ketua DPRD Banjarbaru, Fadliansyah Akbar, semua Raperda inisiatif dari DPRD Banjarbaru ini semuanya sangat penting. Karena berkaitan dengan kapabilitas Kota Banjarbaru.

“Jika nanti sudah disahkan. Kita berharap Pemko Banjarbaru dapat mendukung penuh pelaksanaannya,” harapnya.

BACA JUGA :  Sudah 10 Raperda Diselesaikan, Beberapa Masih Proses

Selain itu, Ketua DPRD Kota Banjarbaru ini juga optimis ketiga Raperda tersebut diparipurnakan pada akhir 2022 ini.

“Optimis finalisasi ini bisa selesai dan akhir bulan, dan segera diparipurnakan,” ucapnya,.

RELATED ARTICLES
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -

Most Popular